Sunday, 9 June 2013

Melihat Masa Lalu


                Suatu langkah tak selalu dimulai dari dasar, namun dapat juga kita mulai dari awal. Dimulai ketika seseorang datang dan merusak semua yang telah kita rajut. Saat itu, rasa penasaran untuk menatap foto yang lama tersimpan dalam folder laptop. Membuka satu persatu hingga saat sebuah folder bernama “fotogrep” terbuka dan memunculkan kembali cerita – cerita masalalu yang tak jelas.